Tips & Trik

Bagaimana Cara Kucing Menunjukkan Kasih Sayangnya Kepada Pemiliknya?

07 December 2020

cara kucing menunjukan kasih sayang

Kucing termasuk salah satu hewan peliharaan yang banyak digemari di dunia. Kucing juga diketahui sangat reseptif dan peka terhadap lingkungan tempat mereka tinggal. Lingkungan yang tak nyaman dapat berdampak negatif bagi suasana hati dan cara berperilaku kucing.


Begitu pula sebaliknya. Sebuah studi membuktikan bahwa kucing dapat meniru perilaku pemiliknya. Jika pemiliknya merasa cemas, kemarahan, depresi, atau bahkan bahagia, hal itu dapat memengaruhi cara kucing berperilaku secara langsung. Tak heran, banyak orang yang menyukai hewan satu ini.
Namun, tahukah kamu jika kucing memilik sinyal khusus untuk mengatakan bahwa ia menyukaimu? Melansir Science ABC, 19 November 2020, adalah salah satu tanda bahwa seekor kucing menyukaimu adalah dengan melihat apakah ia berkedip perlahan bersamamu.
Belakangan, sebuah studi mengungkap lebih dalam sikap ini. Dalam studi itu, peneliti memasangkan kucing dengan pemiliknya dan diberi tugas untuk menarik perhatian kucingnya.
Setelah perhatian kucing tertuju pada pemiliknya, si pemilik harus berkedip perlahan ke arahnya. Hasilnya, kucing-kucing itu perlahan-lahan mengedikan mata ke arah pemiliknya. Namun, respons ini tidak terlihat ketika pemiliknya tidak mengedipkan mata pada kucing atau berinteraksi dengannya.
Ketika beguling-guling di depanmu, kucing hanya ingin menunjukkan bahwa mereka senang melihatmu. Ini juga merupakan cara untuk mengatakan “Saya percaya padamu”, karena mereka merasa aman dan nyaman di sekitarmu.
Saat menggosok pipinya berarti Kucing sedang menyapa orang yang mereka percayai dan merasa aman di sekitar dengan mengusap pipinya. Ini juga bisa menjadi ajakan untuk bersosialisasi, karena kucing memiliki kelenjar aroma di pipinya yang menghasilkan feromon.
Menggosokkan tubuh ke pemiliknya Salah satu studi menunjukkan, kucing menggosokkan dirinya kepada pemiliknya lebih sering ketika mereka dalam suasana hati yang tertekan. Kucing menggosokkan diri pada benda sebagai cara untuk menandai wilayah mereka dan mengklaim kepemilikan. Fenomena ini disebut sebagai allo-rubbing. Menggosokkan dirinya juga menunjukkan kasih sayang dan upaya untuk menghibur pemiliknya.
Kamu juga bisa menunjukkan kasih sayangmu kepada kucing peliharaan kesayangan kamu. Salah satunya adalah dengan memberikannya perlindungan Pet Insurtech, jaminan asuransi hewan peliharaan terpercaya dari Simas Insurtech.

Sumber : Kompas.com : | Judul “Bagaimana Kucing Menunjukkan Kasih Sayangnya pada Manusia?”

Artikel Lainnya

Tips & Trik

Tips Sederhana Membersihkan Kotak Pasir Kucing dengan Mudah

07 December 2020

Tips & Trik

Mengapa Stambum Penting untuk Anjing Peliharaan Anda?

07 December 2020

Tips & Trik

Kucing Peliharaan Menggonggong karena Salah Pergaulan?

07 December 2020

Tips & Trik

Penyebab Kucing Bertingkah “Gila” dan Cara Menghentikannya

07 December 2020

Tips & Trik

Pasir Kucing Terbaik: Tips Memilih yang Sesuai untuk Kucing

07 December 2020

Tips & Trik

Bahaya Tanaman Eucalyptus untuk Kucing: Jauhkan dari Rumah

07 December 2020

Tips & Trik

Tips Sederhana Membersihkan Kotak Pasir Kucing dengan Mudah

07 December 2020

Tips & Trik

Mengapa Stambum Penting untuk Anjing Peliharaan Anda?

07 December 2020

Tips & Trik

Kucing Peliharaan Menggonggong karena Salah Pergaulan?

07 December 2020

Tips & Trik

Penyebab Kucing Bertingkah “Gila” dan Cara Menghentikannya

07 December 2020

Tips & Trik

Pasir Kucing Terbaik: Tips Memilih yang Sesuai untuk Kucing

07 December 2020

Tips & Trik

Bahaya Tanaman Eucalyptus untuk Kucing: Jauhkan dari Rumah

07 December 2020

Tips & Trik

Cara Merawat Anjing Husky Anda dengan Cinta dan Perhatian

07 December 2020

Tips & Trik

Mudik dengan Kucing Peliharaan: Tips Terbaik untuk Perjalanan Tanpa Stres

07 December 2020

Tips & Trik

Bisakah Anjing dan Kucing Hidup Bersama?

07 December 2020

Tips & Trik

Vaksin Kucing dan Surat Penting untuk Melindungi Kucing

07 December 2020

Tips & Trik

Memelihara Kucing Impian Meski Alergi: Tips Jitu untuk Pecinta Kucing

07 December 2020

Tips & Trik

Tips Mempercepat Adaptasi Hewan Peliharaan Anda ke Rumah Baru

07 December 2020

Tips & Trik

Tips Sederhana Membersihkan Kotak Pasir Kucing dengan Mudah

07 December 2020

Tips & Trik

Mengapa Stambum Penting untuk Anjing Peliharaan Anda?

07 December 2020

Tips & Trik

Kucing Peliharaan Menggonggong karena Salah Pergaulan?

07 December 2020

Tips & Trik

Penyebab Kucing Bertingkah “Gila” dan Cara Menghentikannya

07 December 2020

Tips & Trik

Pasir Kucing Terbaik: Tips Memilih yang Sesuai untuk Kucing

07 December 2020

Tips & Trik

Bahaya Tanaman Eucalyptus untuk Kucing: Jauhkan dari Rumah

07 December 2020

Tips & Trik

Tips Sederhana Membersihkan Kotak Pasir Kucing dengan Mudah

07 December 2020

Tips & Trik

Mengapa Stambum Penting untuk Anjing Peliharaan Anda?

07 December 2020

Tips & Trik

Kucing Peliharaan Menggonggong karena Salah Pergaulan?

07 December 2020

Tips & Trik

Penyebab Kucing Bertingkah “Gila” dan Cara Menghentikannya

07 December 2020

Tips & Trik

Pasir Kucing Terbaik: Tips Memilih yang Sesuai untuk Kucing

07 December 2020

Tips & Trik

Bahaya Tanaman Eucalyptus untuk Kucing: Jauhkan dari Rumah

07 December 2020