Tips & Trik
Tips Mengelola THR Dengan Bijak
15 June 2017
Menjelang hari raya maka para pekerja akan mendapatkan THR (Tunjangan Hari Raya) dari tempat bekerjanya. Bila THR ini tidak dikelola dengan baik, sebanyak apapun nilainya maka uang ini bisa cepat habis. Pengeluaran tanpa menghasilkan sesuatu yang berguna. Bahkan tidak jarang karena alasan khilaf, meski sudah menerima THR, masih ada orang yang menambah hutang. Pinjaman dilakukan untuk berbelanja keperluan merayakan Lebaran. Jika Kamu juga mengalami permasalahan dalam mengelola THR, maka Kamu perlu menyimak 7 kiat dibawah ini.
1. Rencanakan Anggaran
Buatlah perencanaan yang matang sesuai dengan uang yang Kamu dapatkan.
Pilah-pilah kebutuhan Kamu misalnya dari jumlah THR yang Kamu terima 50% digunakan. Untuk keperluan Hari Raya, 30% untuk di tabung dan 20% untuk keperluan tidak terduga.
2. Tentukan Skala Prioritas
Tentukan anggaran untuk berbelanja keperluan merayakan hari Lebaran. Kamu juga bisa memilah-milah lagi budget tersebut, misalnya berapa biaya untuk membeli baju lebaran. Kemudian berapa biaya untuk perjalanan mudik dan berapa biaya untuk keperluan lainnya. Hal ini sangat berguna agar Kamu jangan sampai over budget saat berbelanja nanti.
3. Bayarkan Hutang
Jika Kamu sebelumnya memiliki hutang, maka melunaskan hutang Kamu harus menjadi prioritas utama Kamu. Hal ini perlu dilakukan supaya Kamu bisa tenang merayakan hari Lebaran. Jangan sampai ada yang masih mengganjal dan membuat Kamu tidak bisa merasakan kedamaian di dalam hati Kamu.
4. Jangan Menambah Hutang
Kamu juga tidak boleh menambah hutang Kamu. Karena jika Kamu memiliki hutang yang semakin bertambah, maka keuangan Kamu tidak akan pernah sehat. Hal ini bisa terjadi karena Kamu tidak dapat menempatkan uang Kamu ke tempat yang benar-benar dibutuhkan karena Kamu harus terus membayar cicilan hutang Kamu.
5. Berikan THR Pada Karyawan Kamu
Kamu juga perlu untuk memberikan hak THR kepada karyawan Kamu, baik itu karyawan di tempat Kamu berusaha atau bekerja, maupun asisten rumah tangga di tempat Kamu tinggal.Karena karyawan Kamu adalah salah satu asset bagi Kamu, jadi jangan sampai karena mereka tidak mendapatkan haknya menjadi hal yang mengganjal kegiatan Kamu ke depannya.
6. Maksimalkan Tabungan dan Investasi
Pastikan bahwa Kamu juga menyisihkan THR Kamu untuk menabung atau berinfestasi. Menabung sangat perlu dilakukan, karena semua orang pasti memiliki sesuatu yang ingin dicapai, seperti tempat tujuan wisata impian, atau barang yang sangat diinginkan, atau menabung bagi keperluan keluarga Kamu ke depannya. Dengan memiliki tabungan maka Kamu bisa memenuhi semua impian Kamu dan keperluan keluarga Kamu ke depannya.
7. Belilah Asuransi
Bila Kamu sudah memiliki tabungan yang Kamu sudah rencanakan fungsinya entah untuk membeli sesuatu ataupun untuk biaya keperluan keluarga Kamu. Jangan sampai tabungan Kamu terkuras karena hal-hal tak terduga yang tidak diinginkan, maka dari itu sisihkan sedikit uang Kamu untuk mendapatkan perlindungan dari Asuransi Mudik Simas Insurtech.
Hanya dengan premi Rp 50.000,- Kamu bisa mendapatkan perlindungan sekeluarga. Apply disini sekarang juga!
Artikel Lainnya
Memahami Ragam Teknologi Mobil Hybrid: HEV, PHEV, dan MHEV
15 June 2017
Masalah Umum pada Furnitur Kayu dan Cara Mengatasinya
15 June 2017
Teknik Pengereman Mobil yang Aman dan Efektif di Berbagai Kondisi Jalan
15 June 2017
Apa yang Dimaksud Physical Hazard pada Asuransi Mobil?
15 June 2017
Kebiasaan Kucing Menggigit Kabel Berbahaya dan Berpotensi Fatal
15 June 2017
Mengatasi Tantangan Banjir: Memahami dan Menetapkan Batas Aman bagi Mobil Saat Menerobos Banjir
15 June 2017
Tips Mudik Aman 2024: Persiapan Penting untuk Perjalanan Nyaman
15 June 2017
Mudik Lebaran Aman, Hindari Mengikat Barang di Atap Mobil dengan Tali dan Terpal
15 June 2017
TMII siap sambut pengunjung di Libur Lebaran 2024 dengan 8 Program Menarik!
15 June 2017
Panduan Aman dan Nyaman untuk Menikmati Perjalanan Bus
15 June 2017
4 Stasiun di Jakarta Siap Layani Keberangkatan Kereta Api Lebaran 2024
15 June 2017
Tips Aman dan Nyaman Membawa Hewan Peliharaan Saat Mudik
15 June 2017
Etika Saat Naik Pesawat: Hal yang Harus dan Tidak Dilakukan
15 June 2017
Kondisi Cuaca di Indonesia yang Bisa Membatalkan atau Menunda Penerbangan
15 June 2017
Besaran Klaim Kompensasi Delay Pesawat, Beserta Cara Untuk Mendapatkannya
15 June 2017
Mana yang Lebih Penting untuk Diberikan Asuransi Kendaraan: Motor atau Mobil?
15 June 2017
Memilih Tiket Pesawat Murah Untuk Penerbangan yang Lebih Hemat
15 June 2017
Mencegah mabuk udara untuk perjalanan yang lebih nyaman dan menyenangkan
15 June 2017
Etika Saat Naik Pesawat: Hal yang Harus dan Tidak Dilakukan
15 June 2017
Mengamankan Perlindungan Asuransi dengan Premi Rendah
15 June 2017
Menyelami Konsep Partial Loss dalam Asuransi
15 June 2017
Masa Depan Terlindungi: Menyelisik Perbedaan Asuransi dalam Era Digital dan Konvensional
15 June 2017
Cara Menghindari Asuransi Bodong dan Melindungi Keuangan Anda
15 June 2017
Sumpah Pemuda dan Semangat Asuransi: Melindungi Masa Depan Indonesia
15 June 2017
Kenapa Harus Memeriksa Masa Berlaku Visa Sebelum Traveling?
15 June 2017
Liburan di Pantai: Tips Aman saat Anak Bermain di Pantai
15 June 2017
Tips Efektif Mengatasi Jet Lag pada Penerbangan Jarak Jauh
15 June 2017
Hutan Pinus Poncosumo: Pesona Alam Tersembunyi Lumajang
15 June 2017
Menjelajahi Keindahan Alam dan Budaya di Gunung Kendeng, Banten
15 June 2017
Mencoba Kuliner Yunani: Hidangan Lezat yang Wajib Anda Coba
15 June 2017
Manfaatkan THR untuk Merawat Mobil, Begini Caranya
15 June 2017
Ayo Cerdas Kelola THR mu!
15 June 2017
THRnya di Investasikan saja, biar tambah banyak
15 June 2017
Pembagian Kejutan Bagi Customer RajaPremi.com
15 June 2017