Mobil

Budget Minim, Lebih Oke Pilih LCGC atau Low MPV Bekas?

15 March 2019

mobil LCGV atau low mpv bekas

Saat ini Pasar Mobil Indonesia dihiasin oleh banyaknya mobil-mobil LCGC yang memiliki harga yang murah.namun masih banyak yang meragukan ketahanan dari Mobil LCGC ini. Bagaimana menurutmu? manakah yang lebih baik mobil LCGC atau Low MPV Bekas yang memiliki kisaran harga yang sama?

Perbandingan mobil LCGC dan Lov MPV Bekas

Mobil LCGC (Low Cost Green Car) adalah mobil yang mendapat subsidi pemerintah. Besar kemungkin bahwa komponen-komponen yang digunakan diturunkan presentase kualitasnya. Jadi soal ketahana mobil LCGC tentu tidak sebanding dengan mobil yang Non-LCGC.

Jadi bila dibandingkan dengan mobil LCGC baru dengan harga Rp 150juta dan Mobil Low MPV Bekas dengan harga setara, dinilai ketahana mobil Low MPV Bekas akan lebih baik. Selain itu harga jual mobil bekas LCGC dengan nilai jual kembali dari mobil Low MPV Bekas juga harus menjadi pertimbangan.

Mobil Bekas LCGC bila dijual kembali akan turun harganya hingga 40%. Namun jika mobil Low MPV bekas hanya akan mengalami penurunan 15% saja. Hal ini karena harga mobil sudah turun dari penjualan mobil dari tangan pertama.

Namun kembali lagi hal ini harus ditentukan dengan kebutuhan dan selera dari masing-masing pemilik mobil. Tapi soal asuransi Simas Insurtech Car Insurance tetap menjadi pilihan yang terbaik.

Artikel Lainnya

Mobil

5 Prioritas Utama dalam Memilih Proteksi Asuransi

15 March 2019